Cara Mudah Flash Samsung Galaxy J1 Ace SM-J110G via Odin

Cara Mudah Flash Samsung Galaxy J1 Ace SM-J110G via Odin - Hallo sahabat Another Stuff, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Cara Mudah Flash Samsung Galaxy J1 Ace SM-J110G via Odin, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Flashing, Artikel Samsung, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Cara Mudah Flash Samsung Galaxy J1 Ace SM-J110G via Odin
link : Cara Mudah Flash Samsung Galaxy J1 Ace SM-J110G via Odin

Baca juga


Cara Mudah Flash Samsung Galaxy J1 Ace SM-J110G via Odin

Cara Mudah Flash Samsung Galaxy J1 Ace SM-J110G via Odin - Assalamualaikum wr wb. Selamat datang kembali di blog sederhana. Samsung Galaxy J1 Ace 4G sebenarnya merupakan produk kembangan dari versi sebelumnya. Perbedaannya terdapat pada koneksi data internet tercepat yang sekarang semakin dibutuhkan. Hadirnya Samsung Galaxy J1 Ace 4G menjawab kebutuhan masyarakat akan kecepatan dalam mengakses informasi melalui media internet. Sehingga kegiatan browsing menjadi nyaman dan efisien waktu.

Spesifikasi layar Samsung Galaxy J1 Ace 4G memiliki ukuran yang cukup mini namun nyaman. 4.3 inchi beserta kualitas layar super AMOLED yang menghasilkan gambar lebih hidup ada layar. Sayangnya, belum ada konformasi mengenai proteksi layar untuk Samsung Galaxy J1 Ace 4G. Sehingga anda harus menyiapkan anti gores sendiri untuk keamanan layar ponsel anda. Dapur pacu Samsung Galaxy J1 Ace 4G kurang mumpuni. Terlihat dari kapasitas RAM yang dimiliki hanya 768 MB. Sehingga kemampuannya dalam menjalankan aplikasi android pada Samsung Galaxy J1 Ace 4G kurang maksimal dengan minimnya kapasitas RAM. Untuk penyimpanan internal pun demikian, hanya disediakan ruang tidak lebih dari 4 GB.

Baca Juga : Cara Root tanpa PC Samsung J1 Ace SM-J110G

Siapkan bahan-bahannya terlebih dahulu :

Langkah-langkah Flash:

1. Download terlebih dahulu firmware, odin, dan driver usb samsungnya. Jika sudah ikuti langkah-langkah berikutnya.
2. Matikan terlebih dahulu smartphone Samsung Galaxy J1 Ace SM-J111F atau Samsung Galaxy J1 Ace SM-J110G
3. Silahkan anda tekan dan tahan tombol Volume Down (-) + Home + Power secara bersamaan beberapa detik saja hingga masuk ke menu download mode.

3. Silahkan anda tekan Tombol Volume Up (+) untuk melanjutkan ke menu Download Mode.
4. Lalu anda instal Odin untuk melakukan proses flashing ini.
5. Instal driver usb samsung sebelumnya yang sudah anda download.
6. Buka Odin dan sambungkan perangkat Samsung Galaxy J1 Ace anda ke perangkat Komputer atau Laptop dengan menggunakan Kabel data Original
7. Selanjutnya arahkan File PDA/AP pada kontak Odin dengan firmware yang telah di extract folder Firmware Samsung Galaxy J1 Ace tadi.
8. Tunggu hingga Odin menyiapkan data Firmware samsung anda.
9. Terakhir tekan Start pada Odin dan tunggu hingga proses flashing berjalan hingga selesai.
10. Proses Flashing 7-10menit.

11. Setelah selesai cabut dan hidupkan kembali smartphone Samsung Galaxy J1 Ace anda.
12. Selesai smartphone anda normal kembali.
Demikianlah cara flash smartphone Samsung Galaxy J1 Ace. Silahkan ikuti cara diatas dengan teliti dan hati-hati resiko di tanggung sendiri oleh pengguna. Jika cara ini bermanfaat bagi anda silahkan share komentar positif dan silahkan share ke teman-teman anda. Selamat mencoba dan semoga berhasil terimakasih sudah mau berkunjung di blog ini. Wassalamualaikum wr wb.


Demikianlah Artikel Cara Mudah Flash Samsung Galaxy J1 Ace SM-J110G via Odin

Sekianlah artikel Cara Mudah Flash Samsung Galaxy J1 Ace SM-J110G via Odin kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Cara Mudah Flash Samsung Galaxy J1 Ace SM-J110G via Odin dengan alamat link https://anothers-stuff.blogspot.com/2017/05/cara-mudah-flash-samsung-galaxy-j1-ace.html
close
==Close==