Cara daftar dan pasang iklan popcash di blog

Cara daftar dan pasang iklan popcash di blog - Hallo sahabat Another Stuff, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Cara daftar dan pasang iklan popcash di blog, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel artikel, Artikel iklan, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Cara daftar dan pasang iklan popcash di blog
link : Cara daftar dan pasang iklan popcash di blog

Baca juga


Cara daftar dan pasang iklan popcash di blog

Cara daftar dan pasang iklan popcash di blog-Untuk para blogger mungkin ini bisa menjadi sebuah solusi untuk mendapatkan penghasilan lewat blog kalian dan sekaligus untuk alternatif lainnya jika anda di tolak oleh google adsense, PopCash merupakan layanan penyedia iklan yang cukup memuaskan bagi para blogger meskipun begitu ada kekurangan yang tidak bisa di hindari yaitu menggangu pengunjung, itu di sebabkan iklan yang auto load page atau membuka dengan sendirinya di jendela baru atau di tab baru pada browser.
PopCash
Popcash adalah sebuah layanan periklanan yang menyediakan CPM (Cost per Million) bukan dari PPC (Pay Per Click) yang biasanya di gunakan oleh banyak blogger seperti Adsense dan kawan-kawannya. Web CPM yang saya maksudkan disini ialah PopCash yang sudah tidak di ragukan lagi keberadaanya di dunia periklanan CPM oleh para blogger, karena sudah banyak orang yang PO (Pay Out/Ngambil Penghasilan) dari website tersebut.

Cara daftar popcash

1. Silahkan kunjungi situs resminya di popcash.net
2. Selanjutnya isi form pendaftaran pada PopCash
Full Name : Isi dengan nama lengkap Anda
Username : Isi dengan nama user yang Anda inginkan
Your Email : Isi dengan alamat email Anda
Email Confirm : Isi lagi dengan email Anda
Password : Isi dengan kata sandi yang nantinya digunakan untuk masuk ke dashboard PopCash
Password Confirm : Isi lagi dengan kata sandi Anda sebelumnya
Phone : Isi dengan nomor telepon Anda, tidak di isi juga tidak apa - apa karena hanya opsional
Country : Isi dengan negara Anda, pilih saja Indonesia
IM Network : Isi dengan IM jika Anda punya, jika tidak kosongkan saja
IM ID : Jika sebelumnya Anda mengisi IM Network, isi id akun IM milik Anda, jika tidak kosongkan saja
3. Lalu ceklis I have read and agree with the terms and conditions dan selanjutnya klik tombol Register

4. Setelah Anda mengirim formulit pendaftaran akan muncul pemberitahuan
5. Selanjutnya cek email Anda, karena Anda akan menerima email konfirmasi. Jika sudah menerimanya Anda buka link pada email tersebut untuk konfirmasi
6. Selamat sekarang Anda sudah terdaftar akun PopCash

Memasang Kode PopCash Ke Blog

Setelah Anda mempunyai akun PopCash sekarang tinggal memasang kode PopCash di blog Anda untuk menghasilkan uang.
  • Login dulu ke dashboard PopCash Anda, klik PopCash.Net
  • Lalu klik menu Publisher > Websites > Klik Add New Website
  • Anda tambahkan website Anda dan pilih kategorinya, jika sudah klik Add Website 
  • Setelah menambahkan website Anda tunggu hingga website/blog disetujui biasanya 1 x 24 jam
  • Jika sudah disetujui Anda tinggal memasang kode PopCash pada website/blog Anda caranya :
  • Login dulu ke dashboard PopCash Anda, klik PopCash.Net
  • Pilih menu Publisher > Websites
  • Pilih website/blog yang akan dipasang PopCash, lalu klik icon kode "Get Code" untuk mendapatkan kodenya.
  • Selanjutnya tinggal Anda simpan kode tersebut diatas kode </head> 
  • Selesai
Demikian Cara daftar dan pasang iklan popcash di blog, Terima kasih.


Demikianlah Artikel Cara daftar dan pasang iklan popcash di blog

Sekianlah artikel Cara daftar dan pasang iklan popcash di blog kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Cara daftar dan pasang iklan popcash di blog dengan alamat link https://anothers-stuff.blogspot.com/2017/05/cara-daftar-dan-pasang-iklan-popcash-di.html
close
==Close==