Cara Mudah Flash Xiaomi Redmi Note 4x via Mi FlashTools

Cara Mudah Flash Xiaomi Redmi Note 4x via Mi FlashTools - Hallo sahabat Another Stuff, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Cara Mudah Flash Xiaomi Redmi Note 4x via Mi FlashTools, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Flashing, Artikel Xiaomi, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Cara Mudah Flash Xiaomi Redmi Note 4x via Mi FlashTools
link : Cara Mudah Flash Xiaomi Redmi Note 4x via Mi FlashTools

Baca juga


Cara Mudah Flash Xiaomi Redmi Note 4x via Mi FlashTools

Cara Mudah Flash Xiaomi Redmi Note 4x via Mi FlashTools - Assalamualaikum wr wb. Selamat datang kembali di blog sederhana ini. Kali ini saya akan membahas tentang bagaimana cara flash smartphone xiaomi redmi note 4x atau note 4 pro ini. Smartphone yang sudah resmi di Indonesia ini memiliki RAM 3GB dan ROM 32GB. Xiaomi note 4x ini melejit di pasaran indonesia hingga saat ini banyak sekali peminat dari xiaomi redmi note 4x. Nah biasanya xiaomi masih trouble pada system seperti keluar banyak sekali iklan, lemot, lag, system masih abal-abal atau rom masih belum resmi. Nah kali ini saya akan membahas bagaimana trik cara mengganti rom abal-abal ke rom resmi dari xiaomi langsung. Simak tutorial dibawah ini dengan teliti karena jika tidak teliti bisa saja smartphone anda bootloop.

Jika anda tidak memiliki pc atau laptop untuk melakukan proses flashing ini bisa anda gunakan cara berikut ini Cara Flash Xiaomi redmi Note 4x Tanpa PC

Siapkan Bahan-bahannya :

Langkah-langkah Flashing :

1. Pertama anda aktifkan terlebih dahulu USB Debugging, jika belum mengetahui bagaimana caranya coba simak dan baca artikel ini DISINI

2. Selanjutnya, masuk ke dalam Download Mode, Download mode berbeda dengan Fastboot. Caranya > Matikan HP nya > dalam keadaan mati tekan dan tahan volume Atas + Power secara bersamaan. Kemudian tekan “Download“. Seandainya gagal masuk ke download mode, coba cara dibawah :

 Masuk ke Fastboot Mode > hubungkan PC dengan HP menggunakan Kabel USB Original.
 Buka Minimal ADB, kemudian ketikan perintah >
 Fastboot Devices
 Tekan Enter .Pastikan muncul kombinasi angka dan huruf.
 Kemudian ketikan “Fastboot Reboot” Jangan tekan Enter
 Tekan dan tahan Volume UP + Volume Down secara bersamaan.
 Kemudian tekan enter pada ADB tadi.

3. Jika sudah berhasil ke mode download, selanjutnya buka Device Manager,  kemudian klik kanan My Computer > Properties

4. Hubungkan smartphone xiaomi redmi note 4x anda ke pc atau laptop menggunakan kabel micro usb yang original
5. Sekarang, kebagian paling penting. Yaitu Proses Flashing. Pastikan Windows yang anda gunakan adalah windows 64bit
6. Extract File ROM yang didownload tadi.
7. Setelah anda selesai Extract ROM, lalu anda buka Mi Flashtool nya dengan cara buka startmenu pada komputer atau laptop anda, cari Mi Flashtool
8. Setelah terbuka, klik browser pada menu Mi Flashtool > Pilih hasil Extract File ROM anda tadi.
9. Refresh.
10. Jika sudah terdeteksi dan muncul COMxx. Langsung saja klik Flash pada bagian Mi FlashTools

11. Tunggu proses Flashing hingga selesai dengan rentan waktu sekitar 300-500detik.

12. Jika sudah sukses, cabut kabel anda dan hidupkan kembali smartphone anda.
13. Selesai
Nah itu dia tutorial flashsing Xiaomi Via Fastboot yang mungkin bisa kami berikan untuk anda semuanya. Semoga informasi diatas bisa bermanfaat dan bisa membantu memecahkan masalah bootloop yang sedang dialami kalian atau juga bisa menjadi langkah yang tepat ketika ingin berpindah dari Rom Dev China ke Rom Global Stable dan sebaliknya sesuai dengan keinginan kalian.


Demikianlah Artikel Cara Mudah Flash Xiaomi Redmi Note 4x via Mi FlashTools

Sekianlah artikel Cara Mudah Flash Xiaomi Redmi Note 4x via Mi FlashTools kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Cara Mudah Flash Xiaomi Redmi Note 4x via Mi FlashTools dengan alamat link https://anothers-stuff.blogspot.com/2017/04/cara-mudah-flash-xiaomi-redmi-note-4x.html
close
==Close==